Wacana ajang balap Formula-E yang direncanakan akan digelar pada Juni 2020 nanti, masih mengundang kontroversi terkait dana yang dianggarkan. Konon ajang tersebut akan menelan biaya Milayaran rupiah, sementara di sisi lain, lokasinya yang mengambil tempat di DKI Jakarta dianggap masih memiliki banyak persoalan internal yang tak kunjung terselesaikan.
Dana Balap

Dana Balap
Connect with us