Spanduk Kocak


Spanduk Kocak
Lumayan menghibur nih.

Lumayan menghibur nih. Sejumlah baliho dan spanduk unik terpasang di sepanjang jalur Puncak, Bogor, Jawa Barat. Spanduk berisi imbauan terhadap para pemudik dan wisatawan yang melintas di jalur tersebut, sengaja dipasang oleh polisi untuk mengingatkan para pengendara tentang pentingnya keselamatan berkendara.

Spanduk dan baliho itu berisi tulisan-tulisan yang diharapkan dapat mengundang perhatian pengendara. Sebut saja, baliho bertuliskan kalimat, “Dilarang ngebut…penggali kubur sudah pada mudik Lebaran” atau “Jangan kebut-kebutan emang mau Lebaran di rumah sakit.”

Selain itu, “Jangan karena ditinggal mantan malah kebut-kebutan,” dan “Sein ke kiri belok ke kanan, Emak Jahat”.  Ada juga kalimat lainnya “Melawan orang tua aja dosa apalagi melawan arus, bisa mati.” (CNN Indonesia, 13/06/2018) Ya dikala lelah di jalan yang gini bikin senyum dan menghibur lah, males juga kan udah capek di jalan terus harus lihat spanduk parpol melulu. @ngomikmaksa

Spanduk Kocak

log in

Captcha!

reset password

Back to
log in