Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mendalami kasus e-KTP. KPK menelusuri kepemilikan PT Murakabi Sejahtera, salah satu konsorsium peserta tender proyek kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP) pada 2011 yang dipimpin Irvanto Hendra Pambudi, keponakan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Setya Novanto (tempo.co, 16/5). Pemberitaan kasus e-KTP semakin hari, kok semakin sepi ya. Mudah-mudahan saja masih pada ingat. #menolaklupakasusektp
There are no ads set to this area or maximum limit of ads on a single page has been reached
Connect with us