Apakah Kita Termasuk Pribumi?


Netizen ramai memperbincangkan isu penempelan stiker pribumi semenjak malam sebelum berlangsung aksi massa Jumat (31/1/3017). Ihwal isu ini dari foto yang viral di media sosial yang menunjukkan seseorang tengah menempelkan stikur di mobil yang berada di tengah jalan raya. Meskipun polisi sudah menegaskan bahwa isu tersebut cuma hoax, netizen tetap gaduh hingga Sabtu (1/4/2017) dini hari. Sejak jelang pilkada putaran pertama dan kini memasuki putaran kedua, isu SARA sering dipakai untuk kepentingan pragmatis. Padahal, menurut ketentuan jelas-jelas pemakaian isu tersebut dilarang keras (suara.com, 1/ 4). Isu SARA seharusnya dibuang jauh dalam kehidupan bernegara kita. Karena kita satu, yaitu bangsa Indonesia.

 

Apakah Kita Termasuk Pribumi?

log in

Captcha!

reset password

Back to
log in