Berita mengenai miras oplosan yang memakan korban jiwa sudah tidak mengherankan. Tapi sekarang kebanyakan dari korban adalah mahasiswa yang seharusnya adalah orang-orang terpelajar. Penggunaan etanol sebagai bahan utama yang melebihi batas tentunya berakibat pada penurunan kesadaran ditambah lagi campuran bahan mematikan.
Ramuan Oplosan

Connect with us